Bukan hanya komentar warganet, dalam unggahan tersebut juga masih ada komentar dari Mirna Salihin. Terlihat Mirna meledek Sandy Salihin karena meniup lilin lama. Mirna Salihin juga sempat membalas komentar-komentar teman lainnya.
“Kak mirna niup lilin duluan de lol,” tulis Sandy Salihin.
“Kak Sandy lelet sih lol,” balas Mirna Salihin.