- Bilas mata dengan air bersih. Bisa menggunakan gelas minum kecil dan bersih yang diposisikan di atas tulang di dasar rongga mata. Membilas mata bisa membasuh benda asing yang mengganggu.
- Berkedip beberapa kali. Ini dapat menghilangkan partikel kecil pada mata, karena dengan berkedip dengan sendirinya air mata akan keluar dan membasahi kornea.
- Tarik kelopak mata atas ke kelopak mata bawah. Hal ini membantu mata menjadi berair untuk membersihkan partikel asing. Cara ini juga dapat menyebabkan bulu mata pada kelopak mata bawah, untuk menyapu benda dari bawah kelopak mata atas.
Duh, Gegara Tenis Kornea Mata Nagita Slavina Robek: Ini Cara Memberikan Pertolongan Pertama
Jum'at, 22 September 2023 | 12:34 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Lily Anak Nagita Slavina Lahap Makan Lele, Kandungan Gizinya Setara dengan Ikan Apa Ya?
24 April 2025 | 08:03 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Lifestyle | 08:03 WIB
Lifestyle | 07:57 WIB
Lifestyle | 07:55 WIB
Lifestyle | 07:23 WIB
Lifestyle | 07:17 WIB
Lifestyle | 07:07 WIB
Lifestyle | 22:59 WIB
Lifestyle | 22:21 WIB
Lifestyle | 22:18 WIB