Kaesang Pangarep Disebut Masuk PSI Padahal Dulu Ogah Jadi Pejabat, Kenapa Sih Gampang Banget Berubah Pikiran?

Kamis, 21 September 2023 | 18:56 WIB
Kaesang Pangarep Disebut Masuk PSI Padahal Dulu Ogah Jadi Pejabat, Kenapa Sih Gampang Banget Berubah Pikiran?
Kaesang Pangarep mengumumkan telah mendapatkan restu keluarga untuk maju menjadi Depok pertama. (Tangkap Layar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ketika otak dihadapkan dengan informasi baru yang menghasilkan disonansi kognitif, kita cenderung meredakan konflik itu dengan memperbarui informasi interpretasi kita atau memperbarui model realitas yang kita hasilkan untuk memahaminya," ungkap McRaney.

Asimilasi adalah saat otak mengambil informasi baru dan menyesuaikannya dengan model pemikiran yang ada di otak. Sedangkan otak akan selalu memperbaharui modelnya, yang hasilnya akan selalu memberikan lapisan pemahaman baru.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI