Berhubungan Seks Berlebihan Saat Muda Bikin Loyo Waktu Tua? Ini Kata Dokter Boyke

Minggu, 20 Agustus 2023 | 20:20 WIB
Berhubungan Seks Berlebihan Saat Muda Bikin Loyo Waktu Tua? Ini Kata Dokter Boyke
Ilustrasi berhubungan seks (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Itu banyak saya menemukan kasus-kasus seperti itu. Karena di klinik aku banyak yang menemukan dulunya kuat-kuat banget dan akhirnya boros terhadap seksnya sampai bisa sehari berkali-kali, tuanya itu benar penyakitan,” pungkas Dokter Boyke.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI