Foto yang dihasilkan memang tampak indah. Siapa sangka, demi foto yang bagus itu, Denny Caknan sampai minum obat agar tubuhnya tak gatal.
3. Bergaya tradisional
Foto bergaya tradisional ini diunggah sekaligus untuk mengumumkan adanya pesta resepsi pada tanggal 18 Agustus 2023. Bella Bonita tampak menggunakan blouse hitam yang dipadukan dengan kain songket.
Sedangkan Denny Caknan memakai outer batik, jarik songket dan juga blangkon. Foto tradisional ini difoto dengan latar rumah tradisional untuk memberikan kesan etnik yang lebih kental.
Itulah 3 tema post wedding Denny Caknan yang bisa jadi inspirasi. Mana menurutmu yang paling menarik?