4 Momen Iriana Jokowi Bikin Luluh Hati Masyarakat, Disebut Sosok Keibuan dengan Hati yang Hangat

Senin, 31 Juli 2023 | 18:20 WIB
4 Momen Iriana Jokowi Bikin Luluh Hati Masyarakat, Disebut Sosok Keibuan dengan Hati yang Hangat
Presiden Joko Widodo bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo mencoba kendaraan taktis Maung 4x4 di kompleks PT Pindad (Persero), Malang, Jawa Timur, Senin (24/7/2023). [Foto: Laily Rachev - Biro Pers Sekretariat Presiden]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Iriana Jokowi sempat ramai diperbincangkan saat menunggu suaminya salat Jumat. Ia santai duduk di depan masjid dan dengan sabar menunggu Jokowi selesai salat. Sosoknya kala itu dinilai sangat sederhana dan sempat tersenyum ramah kepada warga di sekitar masjid.

4. Tak mau mengganggu hingga persilakan warga lewat lebih dulu

Dalam salah satu video viral, Iriana Jokowi sedang berjalan didampingi paspampres. Kala itu, ia hendak menyebrang jalan.

Namun, ia tak egois dengan serta merta menghentikan begitu saja warga yang lewat. Alih-alih demikian, Iriana Jokowi justru mempersilakan para warga lewat terlebih dulu kemudian ia baru menyebrang bersama paspampres.

Itulah 4 momen Iriana Jokowi berhasil mencuri perhatian rakyat. Ia dinilai sebagai sosok yang rendah hati hingga begitu dicintai oleh rakyat tanah air.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI