Alhasil, keduanya pun pergi ke tempat reparasi jam. Tak disangka, malah ada kejadian ajaib di sana. Saat keduanya mempertanyakan bagaimana bila mereka bisa kembali ke masa lalu, tukang reparasi menjawabnya dengan memberi jam misterius.
Setelah kembali ke masa lalu, Alma dan Langit pun memiliki misi untuk mencegah perpisahan dengan pasangannya masing-masing.
Namun, apakah usaha itu akan berhasil? Temukan jawabannya dengan nonton Cinta Dua Masa melalui tautan di bawah ini.
Daftar pemain Cinta Dua Masa
- Prilly Latuconsina sebagai Alma
- Pradikta Wicaksono sebagai Langit
- Luthfi Aulia sebagai Rangga
- Putri Dinata sebagai Delon
- Jasmine Elfira sebagai Nadine
- Maura Inry sebagai Anya
- Mona Ratuliu sebagai Andiri
- Laras Sardi sebagai Cinta
Link nonton Cinta Dua Masa
Karena tontonan satu ini merupakan serial original Vidio, tentu saja Anda hanya bisa menontonnya melalui web atau aplikasi layanan streaming Vidio.
Sebelum itu, pastikan Anda sudah berlangganan layanan streaming terlebih dahulu sehingga bisa menyaksikan Cinta Dua Masa yang tayang setiap hari Jumat dengan kualitas terbaik.
Berikut adalah link nonton Cinta Dua Masa:
https://www.vidio.com/premier/8280/cinta-dua-masa
Baca Juga: Link Nonton Exclusive Fairy Tale Sub Indo HD, Adegan Romantis Jun SEVENTEEN Bikin Carat Ketar-ketir
Selamat menonton!