Byran Domani Kini Rajin Salat Tepat Waktu meski Dulunya Islam KTP, Apa Itu?

Jum'at, 28 Juli 2023 | 16:35 WIB
Byran Domani Kini Rajin Salat Tepat Waktu meski Dulunya Islam KTP, Apa Itu?
Bryan Domani. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nabi Muhammad SAW mendapat julukan uswatun hasanah bukan tanpa alasan. Sebab, julukan tersebut berarti teladan yang baik bagi umat muslim.

Dengan begitu, untuk mengikuti jejaknya, Anda perlu mengikuti ajaran Rasulullah SAW yang selalu berperdoman pada ayat-ayat di dalam Al-Quran.

Tidak terlena dengan kenikmatan dunia

Banyak orang mengaku muslim tetapi terlalu dibutakan pada kenikmatan dunia. Padahal, kenikmatan di sini hanyalah bersifat sesaat.

Oleh karena itu, penting untuk tidak meninggalkan perintahnya saat Anda sedang mengejar sesuatu yang ada di dunia.

Beramal saleh

Sudah mendapat predikat muslim kaffah, Anda perlu selalu meningkatkan iman dan takwa pada Allah SWT. Caranya adalah beramal saleh. Amal shaleh bisa dilakukan dengan berbagai cara seperti bersedekah, puasa, dan lain-lain.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: Disebut Luar Biasa, Ini Alasan Refal Hady Jatuh Cinta ke Prilly Latuconsina

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI