Ada juga infeksi bakteri vaginosis (BV) merupakan salah satu infeksi vagina yang disebabkan oleh pertumbuhan bakteri jahat yang terlalu tinggi. Tidak ada gejala atau ciri khusus jika mengalami infeksi ini.
Namun, vagina bisa mengalami kondisi gatal kemerahan, mengeluarkan keputihan dan bahkan berbau amis. Jika seseorsng memiliki infeksi bakteri vaginosis, dokter mungkin meresepkan antibiotik oral seperti metronidazol atau tinidazol.