Sekali lagi, tentu dengan penyampaian yang sangat hati-hati dan tidak menimbulkan salah sangka. Ketika anak Anda sudah cukup umur, jelaskan padanya bahwa hal ini sebenarnya wajar saja dilakukan oleh orang dewasa yang memiliki konsensual dan status sah sebagai suami dan istri, dan sebenarnya bukan untuk dijadikan tontonan.
Jelaskan secara perlahan apa itu hubungan intim, dan betapa pentingnya menghargai privasi orang-orang yang tengah melakukannya selama tidak melanggar aturan yang berlaku.
5. Ambil Langkah Pencegahan
Setelah melakukan penjelasan panjang lebar, pastikan langkah pencegahan agar hal seperti ini tidak terjadi lagi.
Itu tadi sederet cara menghadapi anak tak sengaja melihat orang tua berhubungan intim yang bisa dilakukan. Semoga bermanfaat, dan selamat melanjutkan kegiatan Anda berikutnya!
Kontributor : I Made Rendika Ardian