Wahana 7 keajaiban dunia terdiri miniatur-miniatur seperti miniatur Candi Prambanan, Candi Borobudur, Istana Parthenon, Sphinx, tembok China, jembatan San Francisco, dan piramida Mesir.
Wahana Anak-Anak
Wahana anak-anak terdiri Taman Lalu Lintas, Istana Ceria Playground, Katak Kejut, Ayunan Kaisar, Kuda Ria, outdoor playground, Mobil Gladiator Perahu Liberty
Wahana Edukasi dan Sains
Selain bermain di wahana anak-anak, ada juga area edukasi dan sains. Adapun beberapa hal yang ada di wahana edukasi dan sains antara lain: kolam tembak, museum satwa, alat peraga ilmu fisika dan biologi, serta Planetarium.
Wahana Keluarga
Adapun beberapa wahana keluarga yang bisa dicoba antara lain: Gowes Coaster, Taman Dongeng, Taman Selfie, Lika Liku, Techno Fly, Kebat Kebbit, Paralayang, Cinema Parthenon 4D, Galery Ilusi, Kapal Bajak Laut, Menara Outbond, Adventure Water Bond, Cangkir Putar, Pemburu Dino, Jelajah Rimba, Taman Air, Keliling Dunia Gasing Alexandria, Sepeda Udara, dan Rumah Angker.
Demikian informasi seputar jam buka, harga tiket masuk, hingga daftar wahana di World of Wonders Tangerang. Tertarik berkunjung ke sana?
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat
Baca Juga: Tempat Wisata Anak di Mal Jakarta untuk Libur Sekolah: Atraksi Basket Hingga Main Tembak-tembakan