Heboh Lelaki Masturbasi di KRL Rangkasbitung, Diduga Eksibisionisme: Apa Itu?

Kamis, 13 Juli 2023 | 15:30 WIB
Heboh Lelaki Masturbasi di KRL Rangkasbitung, Diduga Eksibisionisme: Apa Itu?
Ilustrasi gangguan eksibisionisme (Freepik/rito_succeed)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Korban perilaku ini umumnya selalu perempuan atau anak-anak dengan dua jenis kelamin. Tapi karena eksibisionisme jarang melakukan aksi pemerkosaan.

Mirisnya kebanyakan pelaku eksibisionis sudah menikah, tapi kerap mengalami masalah. Sekitar 30 persen pelaku eksibisionisme ditujukan untuk pamer. Bahkan 20 hingga 50 persen pelaku merupakan perilaku berulang atau ditangkap kembali.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI