Jadi Pengalaman Menyenangkan, Nikita Willy Pilih Baby Issa Main Dengan Orang Tua Dibanding Mainan

Senin, 10 Juli 2023 | 12:00 WIB
Jadi Pengalaman Menyenangkan, Nikita Willy Pilih Baby Issa Main Dengan Orang Tua Dibanding Mainan
Nikita Willy (Instagram/@nikitawillyofficial94)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jika anak lebih banyak bermain dengan orang tuanya, ini akan menjadi cara untuk mengeksplorasi dirinya akan berbagai hal. Anak jadi lebih siap menghadapi tantangan di masa depan. Apalagi cara anak berinteraksi juga sudah baik sejak kecil.

Tidak hanya itu, ketika anak bermain bersama orang tua, akan dihasilkan hormon oksitosin. Ini yang membangun kepercayaan dirinya. Selain itu, anak juga terhindar dari stres, cemas, hingga rasa takut. Oleh karena itu, orang tua yang ikut terlibat langsung akan lebih baik dibandingkan membiarkan mereka bermain dengan mainannya sendiri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI