Untuk makanan, ia juga membenarkan jemaah haji reguler Indonesia diberi makan mi instan dalam cup, padahal mereka sedang konsentrasi beribadah.
"Di jemaah haji reguler, ada beberapa keluhan dikasih makan Pop Mie dan Roti, yang kudengar dan kucatat. Di Maktab Haji Khusus, jemaah haji khusus bersyukur bisa dapat Pop Mie, daripada nunggu makanan telat banget," tulis Mahmud.