Gaya Suga BTS Pakai Kaos Rp450 Ribu, Tumben Murah Banget: Mau Jastip!

Minggu, 04 Juni 2023 | 19:55 WIB
Gaya Suga BTS Pakai Kaos Rp450 Ribu, Tumben Murah Banget: Mau Jastip!
Profil Suga BTS (Instagram/@agustd)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sedamai itu, ya. Sampai aku sedih nggak ada yang live streaming," celetuk salah satu penggemar.

"Damai tanpa berseliweran live streaming. Aku juga pengin lihat mas Agust D di Japan," keluh penggemar lainnya.

Walau begitu, ada juga penggemar yang berkomentar soal kaus murah Suga BTS.

"Astaga, murah bener. Di BSD kaosnya Rp600 ribu," komentar seorang penggemar.

"Mau jastip!" seru penggemar lainnya.

Ada pula penggemar yang berkomentar, "Mas Agus seperti biasa cakepnya nggak tertolong."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI