Diet break dapat memberikan dorongan psikologis yang dibutuhkan supaya Anda tetap patuh pada program diet.
Meluangkan waktu untuk cheating day selama beberapa hari dalam satu bulan akan menjaga motivasi Anda untuk kembali diet.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri