Inara Rusli Tak Permasalahkan Jika Harus Dipoligami Jadi Istri Kedua, Benarkah Jaminannya Surga?

Kamis, 01 Juni 2023 | 07:18 WIB
Inara Rusli Tak Permasalahkan Jika Harus Dipoligami Jadi Istri Kedua, Benarkah Jaminannya Surga?
Tangkapan layar Inara Rusli dan Oki Setiana Dewi. (YouTube/Oki Setiana Dewi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketika dipoligami, ini juga akan melatih kesabaran para istri. Hal itu akan menjadi ujian yang berat bagi mereka. Namun, dengan bersabar mendapatkan pahala tanpa batas.

“Sesungguhnya hanya orang-orang yang bersabarlah yang dicukupkan pahala mereka tanpa batas”. (QS. Az Zumar: 10).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI