Ardi Bakrie Bikin Pantun Kocak Soal Modal Agar Istri Cantik di Depan Nia Ramadhani, Warganet Malah Bahas Lumpur Lapindo

Dinda Rachmawati Suara.Com
Senin, 29 Mei 2023 | 15:48 WIB
Ardi Bakrie Bikin Pantun Kocak Soal Modal Agar Istri Cantik di Depan Nia Ramadhani, Warganet Malah Bahas Lumpur Lapindo
Nia Ramadhani dan Ardie Bakrie (Instagram/@ramadhaniabakrie)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jalan-jalan ke Sidoarjo, jangan lupa mampir Lapindo. Aku wedi lumpur e tambah mleber kenek omahku," imbuh lainnya.

Yang lain pun mengaku setuju dengan pantun Ardi Bakrie.

"Pantun yg disuka semua istri di muka bumi ini, termasuk aku.volume hp lgsg dikencengin, biar suami denger," kata lainnya.

"Kalau semua suami bgni aman dunia perumah tanggaan," tambah warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI