Bosan Ditanya Kapan Kaya? Begini 5 Tips Cegah Diri Alami Kecemasan Finansial

Rabu, 10 Mei 2023 | 12:35 WIB
Bosan Ditanya Kapan Kaya? Begini 5 Tips Cegah Diri Alami Kecemasan Finansial
Ilustrasi depresi.(Pexels.com/Andrea Piacquadio)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Belanja impulsif bisa membuat uang cepat habis

Kartu kredit sebenarnya berguna saat momen tertentu. Asalkan pengguna bisa menahan diri untuk tidak asal belanja secara impulsif hanya karena ada kartu kredit. Karena bagaimana pun penggunaan kartu kredit sebenarnya bentuk 'meminjam' uang dari masa depan untum dibayar nanti.

3. Hindari pengeluaran tidak terduga dari kendaraan

Jangan mudah termakan gengsi agar punya mobil seri terbaru dengan menghabiskan seluruh tabungan yang justru berakhir bikin boncos. Ketika berada dalam situasi ini, cobalah untuk tenang dan jangan membandingkan kondisi keuangan pribadi dengan orang lain karena masing-masing memiliki pencapaian yang pastinya berbeda. 

4  Lebih terbuka dengan pasangan soal finansial

Seringkali momen berkumpul bersama keluarga menimbulkan rasa cemas, apalagi ketika ditanya soal finansial. Mulai dari pertanyaan personal, seperti kapan menikah, kapan punya anak hingga pencapaian pribadi. Bicara soal tempat tinggal, kini Bank Danamon hadir dengan solusi produk KPR Danamon yang sudah bekerja sama dengan developer terpercaya dan menawarkan bunga bersaing serta jangka waktu fleksibel. 

5. Pintar cari solusi keuangan yang tepat

Psikolog Ayank menyarankan untuk cari bantuan dari lembaga keuangan yang terpercaya yang dapat memberikan informasi serta layanan mengenai produk-produk yang disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing. 

"Selain itu, persiapkan keuangan Anda di masa depan dengan menggunakan produk keuangan yang tepat seperti tabungan, asuransi hingga investasi,” sarannya.  

Baca Juga: Bukan Hanya Sultan, Raffi Ahmad Kini Disebut Titisan Ultraman Karena Hal Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI