Ini karena menurut penelitian, rumah yang bersih dan rapi bisa membantu penghuninya lebih santai, berprestasi dan bebas stres bahkan bisa meningkatkan kesehatan mental.
Sebaliknya rumah yang berantakan dan kotor bisa memicu perasaan cemas, mood rendah dan gelisah.