Nikita Mirzani Ngamuk Ungkit Biayai Sunat Antonio Dedola: Benarkah Sirkumsisi Bikin Lebih Enak Saat Seks?

Kamis, 04 Mei 2023 | 13:20 WIB
Nikita Mirzani Ngamuk Ungkit Biayai Sunat Antonio Dedola: Benarkah Sirkumsisi Bikin Lebih Enak Saat Seks?
Nikita Mirzani di kediamannya di kawasan Petukangan, Jakarta, Selasa (2/5/2023) [Suara com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Perseteruan Nikita Mirzani dan Antonio Dedola masih berlanjut. Kini dua-duanya saling menyerang satu sama lain melalui akun media sosialnya.

Sementara itu, Nikita Mirzani juga terlihat menagih segala biaya yang dikeluarkannya untuk Antonio Dedola, termasuk pasal sunat. Dalam video live Nikita Mirzani, ia blak-blakan mengungkap kalau dirinya membiayai uang sunat Antonio Dedola.

"Kemarin sunat siapa yang bayarin? Gua, gua" ujar Nikita ketika siaran langsung Instagram yang diunggah ulang oleh akun @lamputerang, dikutip Kamis (4/5/2023).

Nikita Mirzani dan Antonio Dedola (Instagram)
Nikita Mirzani dan Antonio Dedola (Instagram)

Tidak hanya itu, Nikita Mirzani menegaskan kalau dirinya tidak berbohong. Bahkan, ia tidak takut jika harus dicek ke rumah sakit pembayaran biaya sunat itu karena menggunakan rekening atas namanya.

"Lu tanya rumah sakit Premier Bintaro tanya Toni sunat pakai uang siapa, pakai rekening siapa, atas nama siapa, dia sunat aja minta gua bayarin, dia sunat pakai gue yang bayarin," sambung Nikita Mirzani.

Mendengar ucapan Nikita Mirzani, justru beberapa warganet malah memberinya cibiran. Menurut beberapa warganet, sunat tersebut justru membuat Nikita Mirzani juga yang menikmati saat berhubungan seks.

"Habis sunat kan lu juga yang pakai," komentar warganet.

"Kan situ yang menikmati merasakan nikmatnya itu yang disunat," tambah warganet lain.

Terkait masalah sunat sendiri memang sering dinilai dapat membuat seks menjadi lebih nikmat. Hal ini karena sunat memberikan banyak manfaat yang diberikan kepada pasangan. Namun, benarkah sunat dapat membuat seks menjadi lebih nikmat?

Baca Juga: Nikita Mirzani Ungkit Biayai Antonio Dedola Sunat di RS, Kalo Gak Sunat Emangnya Bahaya Bagi Pria?

Melansir laman Cosmopolitan, sunat memang memberikan manfaat bagi para pria, khususnya dalam masalah seks. Pada studi yang diterbitkan Journal of Sexual Medicine, sunat dapat memberikan beberapa manfaat di antaranya sebagai berikut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI