Warganet lain ikut berkomentar. "Paling demen emang lihat outfit Nagita pas liburan, selalu bikin istigfar soalnya," ujar warganet ini.
"Sesuai harganya ya, gemas," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Bagaimana pendapat Anda tentang gaya Nagita Slavina saat liburan di Bali?