Bukan Cuma Indonesia, Ini 10 Negara yang Akan Merayakan Idul Fitri Pada Sabtu 22 April 2023

Dinda Rachmawati Suara.Com
Jum'at, 21 April 2023 | 10:11 WIB
Bukan Cuma Indonesia, Ini 10 Negara yang Akan Merayakan Idul Fitri Pada Sabtu 22 April 2023
Ilustrasi idul fitri (Pixabay/John1cse)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Jepang

Idul Fitri akan jatuh pada hari Sabtu, 22 April, di Jepang, karena bulan tidak terlihat pada hari Kamis.

5. Malaysia

Idul Fitri akan dirayakan pada hari Sabtu, 22 April di Malaysia, karena bulan sabit tidak terlihat pada hari Kamis, 20 April.

6. Oman 

Omantelah mengumumkan Sabtu, 22 April, sebagai hari pertama Idul Fitri, setelah tidak mungkin melihat bulan sabit Syawal untuk tahun 1444 H.

Sebelumnya, Oman telah mengumumkan libur Idul Fitri untuk pegawai di lingkungan pemerintah dan swasta, mulai Kamis, 20 April hingga Senin, 24 April 2023, lapor Oman Observer.

7. Pakistan

Sabtu, 22 April, akan menjadi hari pertama Idul Fitri di Pakistan, karena tidak adanya bukti penampakan bulan sabit.

Baca Juga: Lokasi Sholat Idul Fitri Muhammadiyah di Yogyakarta Jumat 21 April 2023

8. Filipina

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI