Kevin Sanjaya Pakai Jam Tangan Rp5 Miliar, Warganet Ribut: Kerja Sampai Reinkarnasi Tetap Nggak Sanggup Beli

Senin, 17 April 2023 | 13:08 WIB
Kevin Sanjaya Pakai Jam Tangan Rp5 Miliar, Warganet Ribut: Kerja Sampai Reinkarnasi Tetap Nggak Sanggup Beli
Potret Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoe (Instagram/@morden.co)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada juga warganet yang berkomentar, "Kemarin 2,5 M. Sekarang muncul Patek 5,2 M. Sampai reinkarnasi juga kerja nggak bakal kekumpul duit segitu."

Sementara itu, jam tangan Rp5 miliar bukan satu-satunya aksesori mewah yang terlihat dipakai Kevin Sanjaya. Sebelumnya, dia juga pernah tampak mengenakan jam tangan dari bran Patek Philippe seharga kira-kira Rp2,5 miliar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI