Koleksi Sepatu Mewah Alshad Ahmad Lebih dari Rp 3 Juta, Mahal Mana Dengan Mas Kawin Nikahi Nissa Asyifa!

Rabu, 22 Maret 2023 | 17:50 WIB
Koleksi Sepatu Mewah Alshad Ahmad Lebih dari Rp 3 Juta, Mahal Mana Dengan Mas Kawin Nikahi Nissa Asyifa!
Fakta Alshad Ahmad (Instagram/@alshadahmad)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sepatu dengan desain unik, karena mengandung motif loreng khas seragam militer Indonesia maupun Jepang, dengan warna hijau army dan hitam membuat pemakai sepatu ini terlihat macho dan berkharisma.

Sepatu yang digunakan saat berfoto dengan Chester atau serigala kecil ini, menurut situ situs Ebay adalah series Nike Air Max 97 Premium Japan Camo, dibandrol dengan harga 399 dollar atau setara Rp 6,1 juta.

3. Sepatu saat Berpose dengan burung

Sneaker satu ini sangat senada dengan outfit Alshad yang mengenakan pakaian serba putih, dari mulai kemeja hingga celana jeans saat bermain dengan North American Bird.

Sepatu yang membuat penampilannya tampak bercahaya itu menurut situs StockX adalah tipe Nike Air Max 97 Flag Red, dibandrol dengan harga 360 dollar atau setara Rp 5,4 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI