Jenita Janet Menangis Bahagia saat Umrah, Panjatkan Doa Ini saat Melihat, Menyentuh, dan Mencium Hajar Aswad

Apa doa yang bisa dipanjatkan saat melihat, menyentuh, dan mencium Hajar Aswad?
Singkat cerita, Nabi Ismail bertemu dengan Jibril dan Jibril memberikan sebuah batu yang kini kemudian dikenal sebagai batu Hajar Aswad ini. Nabi Ismail memberikannya kepada Nabi Ibrahim.
Saat menerimanya, Nabi Ibrahim menciumnya. Karena itulah umat Islam meniru sunnah Nabi saat beribadah haji, yakni mencium batu Hajar Aswad.
Batu Hajar Aswad terletak di sudut timur Ka'bah. Lebih lanjut, Allah SWT menetapkan Muhammad SAW sebagai orang pertama yang masuk ke dalam Ka'bah. Oleh karenanya, Muhammad SAW dipercaya sebagai sosok Al-Amin, artinya sosok yang dapat dipercaya.
Demikian doa saat melihat, menyentuh, dan mencium hajar aswad. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Mualaf, Ruben Onsu Ingin Umrah dan Berangkat Haji
Kontributor : Mutaya Saroh