7. Jam Tangan Rolex dan Mobil Mewah

Atasya juga pernah mengendarai mobil mewah seharga Rp1,5 milyar. “Setelah diresearch, anaknya foto pakai mobil Porsche Cayman 718 dan interiornya seperti ini kalo dilihat dari steer, kopling, sama cover spion. Harganya bikin ngiler kalo liat website Carmudi,” tulis akun @pfh23.
Sementara jam tangannya juga berasal dari brand Rolex, Datejust 31 spesifikasi Oyster, 31 mm, Oystersteel, yellow gold and diamonds seharga Rp240 juta.