Apa itu Artichoke? Sayuran dan Juga Obat Herbal

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 12 Maret 2023 | 22:58 WIB
Apa itu Artichoke? Sayuran dan Juga Obat Herbal
artichoke - apa itu artichoke? ( tangkapan layar YouTube Clean & Delicious)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Membantu mengontrol tekanan darah

Manfaat artichoke satu ini dipercaya diperoleh dari kandungan mineral kalium di dalamnya. Sebab, kalium memiliki peranan penting dalam mengontrol tekanan darah.

Selain itu, ada beberapa riset yang menemukan keberadaan enzim eNOS dalam artichoke. eNOZ adalah jenis enzim yang dapat membantu melebarkan pembuluh darah sehingga peredaran darah menjadi lebih baik.

3. Menjaga kesehatan sistem pencernaan

Serat merupakan salah satu nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan dan Anda bisa mendapatkannya di artichoke. Dengan asupan serat yang terpenuhi, sistem pencernaan Anda akan terhindar dari berbagai masalah seperti diare dan sembelit.

Salah satu serat yang ditemukan pada artichoke adalah inulin. Jenis serta satu ini dapat bertindak sebagai prebiotik sumber makanan bakteri baik.

4. Membantu mengontrol gula darah

Sebuah penelitian sempat menyebutkan bahwa ekstrak artichoke dapat membantu memperlambat aktivitas alpha-glucosidase. Jenis enzim tersebut berfungsi untuk memecah amilum atau pati menjadi glukosa sehingga kadar gula darah dalam darah meningkat.

Meski begitu, masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut mengenai manfaat artichoke satu ini.

Baca Juga: Kunyit, Serai, dan Jahe Versi dr. Zaidul Akbar Ampuh untuk Obati Anak yang Baru Lahir Jika Sakit

5. Membantu melawan sel kanker

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI