Duta Persahabatan Go Internasional! Vidi Aldiano Bagikan Momen Asik Joget Bareng Anggota NCT Dream

Jum'at, 10 Maret 2023 | 11:33 WIB
Duta Persahabatan Go Internasional! Vidi Aldiano Bagikan Momen Asik Joget Bareng Anggota NCT Dream
Vidi Aldiano foto bareng member NCT DREAM (Instagram/@vidialdiano)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Memang duta persahabatan ini sangat chill dan asik banget di ajak nongkrong,” komentar warganet lainnya.

“Bang lo the real duta persahabatan intenationality, gua iri gua bilang bang so lucky guys,” komentar akun lainnya.

NCT Dream sendiri memang diketahui sedang melaksanakan konser di Jakarta baru-baru ini. Sementara it, konsernya dihadiri beberapa rekan artis, termasuk Fadil Jaidi, Pak Muh, hingga Vidi Aldiano.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI