Selain itu, Anda dapat membantu menyampaikan keluhan yang dirasakan istri ketika sang istri tidak cukup kuat untuk menyampaikannya kepada dokter atau bidan selama proses persalinan.
4. Memberitahu Apa yang Terjadi saat Proses Melahirkan
Suami juga bisa membantu untuk menyampaikan apa yang terjadi selama proses melahirkan kepada sang istri.
Saat proses melahirkan, biasanya sang istri tidak dapat langsung melihat bayi yang dilahirkannya karena tubuh lemas. Dalam situasi seperti, inilah suami bisa membantu memberi tahu kondisi bayi dan jenis kelamin bayi kepada sang istri.
Demikian beberapa manfaat suami mendampingi istri melahirkan seperti yang dilakukan Rey Mbayang terhadap Dinda Hauw.
Kontributor : Ulil Azmi