Krisdayanti Lempar Sepatu Mahal ke Penonton saat Manggung, Publik Waswas: Takut Kena Kepala!

Kamis, 16 Februari 2023 | 15:23 WIB
Krisdayanti Lempar Sepatu Mahal ke Penonton saat Manggung, Publik Waswas: Takut Kena Kepala!
Krisdayanti (YouTube/The Lemos Family)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikkut berkomentar. "Aduh, udah bayangin itu sepatu kena kepala," ujar warganet ini khawatir.

Pengunggah video itu lalu menjelaskan bahwa sepatu tersebut diayunkan dengan pelan dan penonton sudah menyiapkan tangan di atas untuk menangkapnya.

"Alhandulillah Aman, dan sebelum ngayunin Mimi juga minta maaf dulu ya," kata pengunggah video di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Kamis (16/2/2023), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI