"Mau ngasih Rp1000 insecure, takut dibalikin," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
"Gue aja nggak pernah ngerasain namanya nail art. Ya gimana? Pulang kerja seharian langsung nyuci baju, nnyuci piring. Mana bisa nail art," ungkap warganet ini.
Sementara itu, hanya beberapa jam setelah diunggah, video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok. Bagaimana pendapat Anda tentang pengemis cetar tersebut?