7 Cara Berhubungan Intim Agar Tidak Hamil, Anti Kebobolan Selain Menghindari Masa Subur

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 08 Februari 2023 | 12:45 WIB
7 Cara Berhubungan Intim Agar Tidak Hamil, Anti Kebobolan Selain Menghindari Masa Subur
7 Cara Berhubungan Intim Agar Tidak Hamil, Anti Kebobolan Selain Menghindari Masa Subur - Ilustrasi berhubungan intim. [stockfilmstudio]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Membuat perencanaan keluarga jangka panjang sangat penting dan mengatur jarak kehamilan adalah salah satu yang paling diutamakan. Berikut rangkuman cara berhubungan intim agar tidak hamil.

Kita sering mendenger istilah kebobolan, yaitu kehamilan yang tak terduga. Hal ini kerap terjadi karena kurangnya perencanaan dan beberapa ada yang menyebutnya sebagai kehamilan 'bonus'.

Agar terhindar dari kebobolan, yuk simak cara berhubungan intim agar tidak hamil berikut ini.

1. Hindari masa subur

Untuk mengetahui masa subur, kita bisa menggunakan bantuan kalkulator masa subur yang banyak ditawarkan di internet. Pilih salah satu yang terpercaya dan kita bisa menghitung waktu tepat untuk berhubungan intim.

2. Senggama terputus

Melakukan aktivitas seksual dengan senggama terputus adalah salah satu cara yang bisa diandalakan untuk menghindari kehamilan. Metode ini terhitung klasik dan termasuk KB alami.

3. Gunakan kondom

Selain bisa mencegah kehamilan, kondom juga bisa melindungi kita dari penyakit menular seksual dan penyakit kelamin. Kondom juga mudah ditemui karena dijual bebas di apotek atau toko-toko modern.

Baca Juga: Dear Ayu Aulia, Ini Lho Tips Pakai Kondom Agar Lebih Terasa Nikmatnya

4. Kontrasepsi darurat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI