Suara.com - Pelecehan seksual menjadi hal yang rentan dialami oleh seorang penyanyi dangdut. Pengalaman tak mengenakan inilah yang juga dirasakan pedangdut asal Yogyakarta, Aini Zhafara.
Insiden terjadi saat seorang penonton memberikan saweran ke biduan asal Yogyakarta tersebut. Aini Zhafara menceritakan si penonton memasukan uangnya ke sela-sela payudara. Rupanya, momen ini dimanfaatkan untuk melakukan tindakan tak senonoh.
"Sebal itu kalau disawer, masukin ke t**. Jadi aku refleks. Eh anj** lu!" cerita Aini Zhafara dikutip dari YouTube Nexera Entertainment, Selasa (31/1/2023).
Tak hanya memaki si penonton, Aini Zhafara juga spontan melempar mic ke orang tersebut. Dia merasa ini sudah termasuk dalam pelecehan seksual.
Dalam aksi panggungnya, Aini Zhafara termasuk biduan yang mengumbar keseksian. Bahkan ia juga memiliki goyang ulek-ulek dengan gaya seperti ngebor dan ditambah badan maju mundur.
Lantas seperti apa sih potret seksi Aini Zhafara dan beberapa hal menarik mengenai dirinya? Berikut daftarnya seperti yang Suara.com rangkum.
1. Aini Zhafara Ungkap Goyangannya Jadi Jagoan Untuk Aksi Panggungnya
Dalam tayangannya,Hal ini sempat membuat Ananta Rispo, host acara tersebut penasaran. Bagaimana bisa, Aini yang tinggal di kota Yogyakarta, bisa menyuguhkan aksi panggung tersebut.
"Gue tuh bingung di Jogja ada penyanyi dangdut kayak Aini, itu kan seksi. Padahal Jogja terkenal ramah, santun, memang diterima?" tanya Ananta Rispo.
Baca Juga: Pamela Safitri Pamer Senyum Manis ke Arah Kamera, Netizen: Baju Merah Jangan Sampe Lepas
"Kalau di sana, kayak gitu. Nggak penting suara, yang penting goyangannya," jawab sang biduan.