5 Potret Artis Rayakan Imlek Pakai Baju Nuansa China Meski Bukan Keturunan Tionghoa, Siapa Saja?

Senin, 23 Januari 2023 | 13:35 WIB
5 Potret Artis Rayakan Imlek Pakai Baju Nuansa China Meski Bukan Keturunan Tionghoa, Siapa Saja?
Busana Imlek Kembar Gisella Anastasia dan Rachel Vennya (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nia Ramadhani juga memakai baju tradisional China berupa Cheongsam berwarna putih motif bunga dengan kerah tinggi. Baju tersebit dipadukan dengan riasannya yang nude. Diketahui, Nia sendiri sebenarnya berasal dari suku Sunda serta blasteran Norwegia dan Belanda.

5. Rachel Vennya

Rachel Vennya ternyata mengenakan baju tradisional yang sama seperti Gisella Anastasia. Hanya saja, selebgram 27 tahun tersebut memadupadankan dengan rok rampel. Anak laki-lakinya, Xabiru juga dipakaikan baju tradisional China berupa changsan. Sementara anak perempuannya Chava memakai gaun modern.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI