Saat mencicipi lapis legit original, Anda pasti akan merasakan adanya rasa rempah-rempah di dalamnya.Tentu saja ini merupakan hal yang wajar sebab salah satu bahan pembuatan utama kue ini adalah bumbu spekuk atau rempah kering.
Beberapa rempah yang digunakan untuk membuat lapis legit adalah pala, kayu manis, kapulaga, vanili, dan jahe.
Demikian informasi mengenai fakta lapis legit Imlek makanan khas yang kerap disajikan selain kue keranjang untuk perayaan Tahun Baru Imlek.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri