Sederhana Sih, Tapi 5 Resolusi Tahun Baru Ini Bikin Hidup Lebih Bahagia!

Jum'at, 30 Desember 2022 | 10:55 WIB
Sederhana Sih, Tapi 5 Resolusi Tahun Baru Ini Bikin Hidup Lebih Bahagia!
Ilustrasi resolusi tahun baru. [Pexels]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain memperhatikan kandungan nutrisi yang masuk ke dalam tubuh melalui makanan, bisa mengimbanginya dengan mulai rajin dan konsisten berolahraga.

Tidak hanya membuat tubuh semakin sehat dan membantu mengontrol berat badan, berolahraga juga memiliki segudang manfaat lain seperti membuat menjadi lebih berenergi sehingga bisa menjalankan kegiatan sehari-hari dengan lebih bersemangat.

4. Istirahat dan Cukup Tidur

Setelah beraktivitas seharian, sangat penting bagi kita untuk beristirahat dengan tidur yang cukup. Kebutuhan tidur setiap orang umumnya berbeda-beda, namun orang dewasa umumnya membutuhkan waktu tidur malam selama 7 hingga 9 jam setiap harinya.

Untuk memastikan tidur kita berkualitas, ada beberapa hal yang bisa dilakukan seperti membuat kondisi kamar senyaman mungkin, buat jadwal tidur yang rutin, perhatikan makanan dan minum yang dikonsumsi sebelum tidur, dan membatasi penggunaan gadget saat sudah waktunya tidur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI