Dengan pemantauan rutin ini, Anda dapat mengetahui secara tepat bagaimana dinamika kadar gula darah dan memahami metabolisme tubuh Anda.
7. Bantu dengan Suplemen
Jika diperlukan, Anda juga dapat mengonsumsi suplemen yang disarankan dokter, mulai dari suplemen vitamin D, vitamin C, vitamin E, dan magnesium. Ingat, pastikan konsumsi suplemen in sesuai dengan rekomendasi dokter.
Itulah beberapa cara mengendalikan kadar gula darah. Semoga bermanfaat!
Kontributor : I Made Rendika Ardian