Warganet lain ikut berkomentar. "Harga sewa mobilnya lebih mahal dari nikahan aku," ujar warganet ini.
"Kayaknya buat beli bunganya aja perlu sebulan kerja," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Kamis (22/12/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 500 ribu kali di TikTok.