1. Kantor atau tempat kerja
Kantor atau tempat kerja menjadi hal yang membuat awal mula perselingkuhan terjadi. Biasanya, hal ini terjadi karena seringnya interaksi satu sama lain sehingga membuat ketertarikan. Selain itu, terkadang di kantor juga membuat seseorang mengetahui sifat orang lain yang membuatnya kagum sehingga timbul perasaan cinta.
2. Gym
Gym menjadi tempat kedua seseorang melakukan perselingkuhan. Hal ini karena di gym biasanya seseorang akan menunjukkan bentuk tubuhnya. Ini akan mengundang perasaan ketertarikan fisik sehingga terjadi perselingkuhan. Bahkan, perselingkuhan antara pelatih dan klien juga sering terjadi di gym.
3. Media sosial
Media sosial menjadi tempat seseorang terhubung dengan banyak orang. Melalui media sosial juga menjadi sarana seseorang mudah mengenang masa lalu. Namun, media sosial juga menjadi sarana seseorang berfantasi. Hal ini terjadi ketika ia melihat seseorang menarik lalu berubah menjadi rasa cinta dan hasrat memiliki.
4. Lingkaran sosial
Pertemanan bisa saja membuka pintu perselingkuhan. Ketika teman dekat dengan pasangan bisa saja membuatnya menjadi tertarik. Kedekatan ini bisa menjadi rasa ketertarikan dan menimbulkan benih cinta di antara keduanya.
5. Ajang volunteer
Baca Juga: Sama-Sama Ada di Bali, Denise Chariesta Ditantang Temui Ayu Dewi dan Regi Datau, Berani Gak?
Biasanya saat menjadi volunteer seseorang akan saling mengenal dan bekerja sama dalam beberapa waktu. Namun, dalam kerja sama ini bisa saja membuat perasaan cinta di antara keduanya. Hal ini yang membuka pintu perselingkuhan.