"Salfok harga tasnya, bikin melongo," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Senin (5/12/2022), unggahan ini sudah disukai oleh lebih dari 2 ribu akun di Instagram. Bagaimana pendapat Anda tentang outfit mewah seharga 2 mobil baru yang dikenakan Lesti Kejora?