Warganet lain ikut berkomentar. "Ya Allah, anak kecil bajunya harga segini. Bisa untuk makan berapa bulan ini," ujar warganet lainnya.
"Kumenangis membayangkan," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Lantas, bagaimana pendapat Anda tentang penampilan gemas Chava anak Rachel Vennya ini?