Gelar Acara Tedak Siten Baby Issa, Nikita Willy dan Suami Tampak Menawan Dalam Balutan Busana Adat Jawa

Senin, 21 November 2022 | 16:15 WIB
Gelar Acara Tedak Siten Baby Issa, Nikita Willy dan Suami Tampak Menawan Dalam Balutan Busana Adat Jawa
foto acara tedak sinten anak Nikita Willy. [thepotomoto / Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Aura keluarga ini beneran mahal banget ya. Keren," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Senin (21/11/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.

Tedak siten merupakan salah satu tradisi Jawa yang digelar saat anak belajar menginjakkan kaki ke tanah. Ada beberapa rangkaian yang dilakukan seperti berjalan sambil menginjak bubur ketan 7 warna hingga memilih benda-benda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI