Viral Pria Beli Topi Rusak Rp6 Juta, Pas Dipakai Ternyata Pancarkan Aura Mewah

Rabu, 16 November 2022 | 11:20 WIB
Viral Pria Beli Topi Rusak Rp6 Juta, Pas Dipakai Ternyata Pancarkan Aura Mewah
Ilustrasi topi (unsplash/palon)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "No counter nih Bang Ale, pakai apa aja cakep," ujar warganet ini.

"Baju gue dirusakin bisa mahal nggak ya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Rabu (16/11/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI