Melansir dari NY Post, Kerra Buerger dijuluki G.I Jane Megan Fox oleh warganet atas kecantikan wajahnya. Dirinya memang memiliki fitur wajah yang mirip seperti pemeran Mikaela Banes di film 'Transformers'.
3. Auto Sultan Sejak lahir, Lilibet Bakal Dapat Warisan Perhiasan Senilai Rp7,43 Miliyar dari Putri Diana

Keluarga Kerajaan Inggris memiliki sejumlah pergiasan permata paling berharga di dunia. Meski begitu, banyak anggota The Firm juga memiliki koleksi permata yang dianggap sentimental dan mahal milik mereka sendiri.
Banyak dari perhiasan itu nantinya akan diwarisi kepada anggota keluarga yang lebih muda, termasuk anak Pangeran William dan Kate Middleton, Putri Charlotte, juga anak Pangeran Harry dan Meghan Markle, Lilibet Diana Mountbatten-Windsor.
4. Momen Ria Ricis dan Aurel Hermansyah Tukeran Anak, Moana-Ameena Malah Gak Peduli

Bayi-bayi para artis kerap bermain bersama bersama atau play date. Termasuk juga baby Moana, anak Ria Ricis, dan baby Ameena, anak Aurel Hermansyah. Kedua bayi tersebut hanya terpaut usia lima bulan.
Baik Ria Ricis juga Aurel sebenarnya sudah berencana agar anak-anak mereka play date. Tetapi, lantaran jadwal pekerjaan yang padat keduanya sulit bertemu di Jakarta.
Baca Juga: Ketum PSSI Berkomitmen Tragedi Kanjuruhan Tak Terulang Lagi