Warganet lain ikut berkomentar. "Untung mbaknya nggak baperan," ujar warganet ini.
"Hahahaha mbaknya ngelawak balik. Kocak banget," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (9/11/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 400 ribu kali di TikTok.