Ingin Tampil dengan Gaya Rambut Keren, Ini 5 Rekomendasi Barbershop Kekinian di Jakarta

Jum'at, 04 November 2022 | 20:44 WIB
Ingin Tampil dengan Gaya Rambut Keren, Ini 5 Rekomendasi Barbershop Kekinian di Jakarta
Rekomendasi barbershop di Jakarta. (dok. Captain Barbershop)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jadi, kamu bisa menikmati kopi dan makanan ringan sembari menunggu antrean. Berkat pelayanan yang dimiliki, Chief Barbershop Jakarta pernah terpilih sebagai The Best Barbershop pada 2015 by Men's Health Magazine.

5. Barber Pop

Barber Pop pertama kali didirikan pada 2011 dan menawarkan solusi bagi Anda yang membutuhkan layanan potong rambut dan styling. Barber Pop memiliki pelayanan berupa paket potong rambut yang meliputi cuci rambut, potong rambut, dan pencukuran.

Sebagai sentuhan akhir untuk memaksimalkan penampilan kamu, Barber Pop juga memberikan pomade. Memberikan pijatan di kepala dan bahu, kamu dijamin bakal nyaman selama memtong rambut di Barber Pop.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI