5 Manfaat Tea Tree Oil, dari Mengatasi Kulit Berjerawat hingga Jadi Antiseptik

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 04 November 2022 | 08:00 WIB
5 Manfaat Tea Tree Oil, dari Mengatasi Kulit Berjerawat hingga Jadi Antiseptik
Manfaat Tea Tree Oil - Ilustrasi produk tea tree oil. (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Melawan jamur

Dikutip dari Medical News Today, tea tree oil dapat membunuh berbagai macam jamur atau ragi yang menyerang kulit, alat kelamin, tenggorokan dan mulut. 

5. Antiseptik untuk luka

Tea tree oil juga digunakan sebagai antiseptik untuk luka maupun goresan pada kulit. Cedera dapat memudahkan kuman masuk ke aliran darah yang bisa menyebabkan infeksi. Menurut Healthline, tea tree oil dapat membantu mengurangi peradangan dan memicu aktivitas sel darah putih yang berperan pada proses penyembuhan.

Demikian ulasan singkat mengenai manfaat tea tree oil yang mampu mengatasi berbagai permasalahan kulit. Semoga informasi di atas bermanfaat untuk Anda!

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI