"Membayangkan kamu pergi ke kantor dengan wajah seperti itu, teman kantormu pasti tak akan mengenalimu," komentar seorang warganet.
"Kamu akan mendapat banyak proyek, jika kamu datang ke rapat dengan wajah seperti itu," gurau warganet lain.
Ada juga warganet yang ikut curhat mengalami hal sama seperti Elizabeth.
"Aku juga memiliki masalah yang sama, aku tidak bisa menghapus cat yang ada di badanku," ungkap warganet tersebut.