Tentu saja ini membuat banyak orang penasaran dan berharap warung nasi seperti itu juga hadir di kotanya masing-masing. Video ini pun telah dilihat lebih dari 5,5 juta kali dengan komentar beragam.
"Yang kaya gini ni yang harus terus di support bang," ujar @daenxxxxxx.
"Semoga selalu berkah rezeki nya," kata @sanixxxxxx.
"Definisi jualan sambil sedekah," tambah @viiyxxxxx.